Tutorial WordPress #1: Pengenalan WordPress

Tutorial WordPress #1: Pengenalan WordPress Hallo guys, ini artikel pertama kita dalam pembahasan tutorial belajar WordPress. Kali ini kita akan membahas sedikit tentang apa sih WordPress itu? dijaman sekarang kebutuhan terhadap website sudah bisa dikatakan tergolong sangat perlu demi kelancaran informasi atau lain sebagainya jadi tidak bisa dipungkiri kebutuhan terhadap website juga semakin meningkat dan peluang untuk berkarir didunia WEB Developer atau WEB Designer juga semakin gurih untuk digeluti.

Oke kita lanjut, membuat website untuk sekarang ini bukanlah perkara sulit tidak mesti mahir dalam pemograman baru bisa membuat sebuah website. Karena jaman semakin berubah dan teknologi semakin canggih untuk memudahkan kita sebagai user maka hadirlah beberapa solusi jitu dalam tanda kutip “membuat website sangatlah gampang!”

Nah ada beberapa opsi jitu yang dapat kita pakai untuk membuat website contohnya menggunakan Content Management System (CMS) sebutan familiarnya. Sebenarnya CMS ini ada yang berbayar dan juga geratis alias free dan juga CMS ini banyak jenisnya ada

  • WordPress
  • Drupal
  • Joomla
  • Typo3
  • Weebly
  • Squarespace
  • WIX
  • DLL

Pada kali ini kita coba fokus satu saja yaitu WordPress untuk CMS yang lainnya akan saya jelaskan pada sesi lainnya.

WordPress, sebenarnya jika kita cari digoogle sudah banyak sekali yang mengulas hal ini dan tidak menjadi tabu lagi bagi kita anak IT akan tetapi dapat kita ambil simpulan sederhana apakah wordpress ini Worth-It untuk digunakan? jawabannya adalah Ia, karena dukungan wordpress ini sangatlah banyak sekali mulai dari

  1. forum diskusi,
  2. banyak tutorialnya (salah satunya di tempat kita cerdasweb.com)
  3. plugin
  4. tema melimpah baik gratis maupun premium
  5. cocok digunakan untuk kebutuhan personal, toko online dan bisnis
  6. dan yang paling terpenting adalah ramah lingkungan, epp maksunya ramah bagi kita pemula

Baik, mungkin itu aja dulu Pengenalan WordPress dari kita singkat padat dan tepat sasaran dan akan kita lanjutkan dengan Tutorial WordPress #2: Instalasi WordPress